Hentakkan kakimu Hempas dia dalam hatimu Lihatlah ruang dan waktu Masihkah ada kamu Masihkah ada lukisanmu di dia Cobalah menerka … More
Category: Poetry Prairie Lite #3
Tentang Datang dan Pergi
Malamku begitu sepi tanpa sekelibat parasmu, canda tawa yang dahulunya tak pernah absen untuk duduk di serambi hatiku kini tinggal debu … More
Terbakar di Pintu
Perempuan itu menepi. Terbakar di dekat pintu dan rasa kangen yang ganjen gamang kemana gerangan dialamatkan? Sedangkan hujan kian jauh … More
Dalam Diam
Janganlah dulu kau pamit Janganlah dulu kau beranjak Malam waktu baru menyapa, Silahkan masuk katanya. Sunyi masih muda Alun angin … More
Elysium
dermaga kita semakin enggan menjelma penambat kapal itu. kapal itu adalah pelayaran kita yang kelak tersesat di antara uap laut, … More
Madah Perkawinan
I menjelang matamu terpejam, kau tutup langit-langit pelataran kembara dengan wajah alam kesemestaanmu. tepat saat musim bersujud merubuhkan tiang lampu … More
Puisi Yang Jatuh Cinta
* ada hari sayang. sebab ketika waktu tak bisa membuatku memelukmu, ada hari esok yang akan kutawarkan padamu. * aku … More
Hidupkan Cinta
Hidupkah aku? Saat langit menjemput cinta Dialah segalanya Rumah-rumah yang tak berpenghuni Berdiri sendiri Darah yang mengalir secara berkala Tanpa … More
Endorfin
Aroma tubuhmu telah lama aku simpan dalam bisik nadi Perahlah, ia begitu suci selayak air yang mengalir dalam pelukku. Sesekali … More
Di Kotamu
Di kotamu.. Ada senyum membius di ufuk pagi Merona terbakar ramahnya mentari Kepak sayap menggelora di tiap sudut jalan Memandang … More
Kasmaran
: Adisty Handayani Di dekatmu beliung di jantung mengamuk Rindu runtuh iman remuk Darah berdesir-desir keringat saling menyihir Ke hilir jiwaku riak … More
Kita dan Antara Kita
Jika cinta adalah rumah singgah, yang menumbuhkan dan meruntuhkan luh, dari cangkang mata. Jika air mata adalah patahan batu mulia, … More
Pentas Kita
Hari ini, aku mencari wangimu di antara sekian aroma yang dikirim angin. Ingin kuberitahu kau, tentang puisi yang tumbuh dari … More
Rindu Tak Berujung
Desir bayu menyayat hati Menoreh waktu bisikkan rindu Berseloka sama dedaunan kering Menguak rasa terhempas layu Ruang waktu dinding pemisah … More
Catatan Pertemuan Luka
Air jatuh menyapa tanah Silap mata Tuhan segala ketidakyakinan menjadi mungkin Seribu satu warna rasakan deras detak jantung Bak air … More
Puisi Cinta Untuk Ayah
Ayah, aku adalah salah satu dari dua nyawa yang pernah kau titipkan di rahim seorang perempuan Air susunya yang kuminum … More
Rayap dan Karatku
Dari waktu yang memasungku pada aromamu, masih tak dapat aku dobrak, bahkan sepertinya pasungmu tuli terhadap lapuk, terhadap rayap yang … More
00:00 Definisi Cinta
kutelah ragu, kadang jarum yang menikam di bilik jantung padahal namanya adalah rindu telah lama bisu di situ, setiap detaknya … More
Sekembalinya Engkau Dari Utara
Mari kita binasa di utara hutan Sumatra Sebagai perayaan cinta seribu patah hari Sekembalinya engkau bermigrasi melewati Cina Selatan yang … More
Jalan Hidup Kita Satu
Seusai kutatapi kedua bola matamu, aku ingin kita bersalaman dari mata lurus ke hati hingga erat menanami kita sebutir benih … More