Hujan adalah kutukan, Karena rindu tak pernah terbantahkan… Malam tak pernah bisa diam. Rindu yang tak dipertemukan, dari mimpi yang … More
Category: Poetry of The Week
Gadis Kecil Tanpa Nyawa Ayah Bunda
Kau lihat bola bening matanya Mengalir jernih bulir-bulir lara Karena darinya sumber mata air air mata Kau lihat langkahnya Menapak … More
Puan
Cahaya melahirkan bayang: origami hitam yang diseret seorang perempuan sepanjang trotoar yang ditumbuhi tiang lampu, deret bangku panjang, dan pohon … More
Menahkodai Purnama
Aku hanya mengandalkan cahaya temaram senja di tepian pantai untuk menulis sebuah puisi yang terlahir dari kegelapan sebatang bakau dengan … More
Akar Tunggang
Layakkah aku menjadi akar tunggang yang hidup tenang di matamu mencari sisa fosil-fosil mikro organisme tanpa air matamu yang menyuburi … More
Membatu Di Depan Kaca
Selepas tidak melakukan apa-apa, lalu apa-apa tidak bisa dilakukan, karena batas mengatur setiap apa: beku yang terjamah mata—pikiran terlanjur menjadi … More
Pagi
Mungkin, kau pernah di beranda Sebagai kemelinting hiasan dari kerang Yang dibawa oleh angin untuk cangkul di ladang Mungkin juga, … More
Sintesa: Blue Nude Pablo Picasso
Biru, ranum, pucat, lebam, telanjang Tampak punggung dan pinggul perempuan itu Menyembunyikan payudaranya dari sudut tatap “Tuan Picasso, dimana kubisme … More