She walked as bright as candle light in a silent cold night
She was a delicate one that strongly gave birth to her divine love
Her loving tears are the fibrious sea in her heart
Washing off the shore with the chants of children’s voice in the wind
From the darkness of her womb she lit her vow
For her soul to kiss the rain of gallant ardour
She whispered softly,
Fly, fly my love
My children of heaven
I am your earth when you passthrough
The archway in the sky
December 22, 2016
Happy Mother’s Day
Sumpah Ibu
Ia berjalan seterang lilin di malam dingin gelap
Ia adalah kelembutan yang dengan kuat melahirkan cinta teristimewa
Air mata kasihnya adalah jalinan laut di hatinya
Membasuh pantai dengan gema nyanyian suara anak-anak di atas angin
Dari gelap rahim ia nyalakan sumpah
Bagi jiwanya ‘tuk mencium siraman hujan hasrat agung
Ia berbisik lembut,
Terbang, terbanglah cintaku
Anak-anak surgaku
Akulah bumimu ketika kau melintasi
Lengkung langit tinggi
22 Desember 2016
Selamat Hari Ibu